Latihan Soal SKB Tes CPNS Guru PPKn SMP/MTS

Latihan Soal SKB Tes CPNS Guru PPKn SMP/MTS

Latihan Soal SKB Tes CPNS Guru PPKn SMP/MTS. Mata Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan atau PPKn ialah sebuah sarana yang dipakai pemerintah untuk dapat menanamkan nilai-nilai budaya bangsa serta juga mengenai kebijakan yang bisa menjadi sumber pengetahuan peserta didik sehingga memiliki kesadaran untuk dapat membangun negara serta juga bangsa Indonesia. Tujuannya dalam pendidikan kewarganegaraan (PPKn) iyalah untuk bisa menumbuhkan pengetahuan atau wawasan serta juga kesadaran dalam bernegara, sikap dan juga perilaku yang cinta tanah air dan bersendikan kebudayaan bangsa, wawasan nusantara, serta juga ketahanan nasional di dalam diri para tiap-tiap calon-calon penerus bangsa yang sedang juga yang mengkaji dan juga yang akan menguasai imu pengetahuaan serta teknologi dan juga seni.

SKB disebut juga Seleksi Kompetensi Bidang sebagai tahapan dalam seleksi CPNS. Pada penentuan kelulusan CPNS 2019/2020, SKB memiliki bobot 60 persen, sedangkan SKD hanya memiliki bobot 40 persen. Jadi begitu besar bobot SKB untuk menentukan keberhasilan sesorang menjadi Calon Pegawai Negari Sipil. Namun, Tes Seleksi Kompetensi Bidang hanya untuk pelamar CPNS 2018 yang berhasil menempuh passing grade atau nilai ambang batas saat SKD.
Read more »

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama

Iklan In-Feed (homepage)

" target="_blank">Responsive Advertisement